Oleh: NUNNY
HERSIANNA | Twitter: @NUNNY_h (pakar mindful eating)
Secara keilmuan,
ibu hamil hanya butuh tambahan 300 kalori sehari, itupun mulai trimester kedua
Dan 300 kalori
setara dengan sepotong roti bakar keju + sebutir telur. Bisa bayangkan yg
selama ini anda masukkan?
Banyak yang salah
kaprah anggap 'makan untuk berdua' dengan 'makan dua kali lipat'.
'Bukan hanya ibu
hamil yang keliru, seringkali pengaruh pasangan, orang tua dan mertua
menyebabkan ibu alami obesitas'.
"Makan yang
banyak, sayangku... yang penting bayi kita sehat!" - lho, ibunya?
"Ayo
habiskan semua susu, bubur kacang hijau dan kuenya nak! mama sengaja bikin
untuk calon cucu!! " ..oh nooo!
Total penambahan
Berat Badan yang layak saat Hamil:http://tinyurl.com/3wjzlnv
Ketika kita makan
normal dan mindful, tubuh akan peka memutuskan. Dan logikanya nutrisi dasar
akan terpenuhi
"Yang pasti,
'hamil tetap langsing' bukan ber diet"
"kelebihan
berat badan ibu menyulitkan pengukuran berat badan janin di dalam
kandungan"
Selain itu, janin
berisiko keguguran, mengalami kelainan tulang belakang dan sindroma giant baby
atau bayi besar.
Saat kehamilan
tubuh memiliki kemampuan yang lebih tinggi dan efisien dalam menyerap nutrisi
dari makanan yang dimakan.
No comments:
Post a Comment